Tuesday, November 8, 2016

Job desk dan job spek Internal Auditor

Nama : Lingga sari putri
Kelas : 3PA13
NPM : 16514093

3. Job desk Internal Auditor
 ·         Internal Audit adalah suatu posisi pekerjaan yang berfungsi untuk melakukan audit pemeriksaan seluru transaksi neraca keuangan di suatu perusahaan, biasanya dalam perbankan. Auditor Internal akan memeriksa segala aspek financial perusahaan tersebut yang meliputi Area Pemasaran, Pengeluaran, Biaya Operasional, Income, Revenue, Sales Turn Over, Penggunaan Aset.
·         Secara keseluruhan job deskripsi Internal Auditor di Bank adalah melakukan pemeriksaan di semua lini yang berhubungan dengan Masuk dan Keluar soal biaya, dari kantor pusat sampai kantor cabang (bila ada), dan semua bagian/divisi di periksa. Pointnya dari pekerjaan Internal Auditor adalah harus menghasilkan nilai Nol setelah mengaudit semua pemasukan dan pengeluaran. Internal Audit termasuk posisi idaman pertama seperti yang di lansir dalam website Exciting Accounting Jobs. 1.      Melaksanakan proses pemeriksaan / audit internal bagi seluruh divisi cabang dan melaporkannya dalam bentuk laporan audit
2.      Menjalalankan proses audit internal perusahaan secara teknis dan berkala baik dari segi financial maupun operasional
3.      Melakukan koordinasi kesiapan cabang dan juga depo untuk menyiapkan laporan Rugi Laba  dengan lengkap serta melakukan pemeriksaan terhadap Neraca Rugi Laba tersebut
4.      Menganalisa dengan akurat serta bisa memberikan gambaran tentang penyelesaian masalah keuangan
5.      Melakukan koordinasi dengan lembaga audit eksternal yang  jika diperlukan untuk kelancaran perusahaan
6.      Melakukan monitoring dan evaluasi hasil audit internal serta menjalin koordinasi dengan pihak terkait untuk menyiapkan solusi untuk hasil temuan masalah
7.      Melakukan monitoring dan evaluasi hasil audit internal serta menjalin koordinasi dengan pihak terkait untuk menyiapkan solusi untuk hasil temuan masalah 
Job spek Internal Auditor
1.      Memiliki keahlian dan pelatihan
2.      Memiliki independen dalam setiap mental
3.      Memiliki keahlian profesional dengan cermat dan seksama sebagai seorang auditor

job desk dan job spek *manager logistik

2. Manager logistikJob desk - Bagian Logistik terdiri atas direktur logistik dan kepala gudang yang mempunyai beberapa sub bagian. Tugas, wewenang dan tanggungjawabnya sebagai berikut: 

Direktur Logistik :

Fungsi utama direktur logistik adalah melaksanakan tugas yang berhubungan dengan penjualan jasa yang ditawarkan, memastikan arus keluar dan masuk barang customer sesuai dengan ketentuan dan prosedur yang telah ditetapkan perusahaan. Tugasnya sebagai berikut:


Direktur Logistik :
Fungsi utama direktur logistik adalah melaksanakan tugas yang berhubungan dengan penjualan jasa yang ditawarkan, memastikan arus keluar dan masuk barang customer sesuai dengan ketentuan dan prosedur yang telah ditetapkan perusahaan. Tugasnya sebagai berikut:
1.    Melaksanakan tata administrasi penerimaan dan pengeluaran barang dari dan ke gudang sesuai dengan ketentuan dan prosedur yang ditetapkan.
2.    Memberikan pengarahan kepada kepala bagian gudang, seperti melaksanakan tata penyimpanan barang di gudang, menjaga keamanan, kebersihan dan ketertiban gudang serta melakukan stock opname secara berkala sesuai yang telah ditetapkan.
3.    Memeriksa dan memonitor terus menerus hasil pelaksanaan tugas bawahannya dan memberikan pengarahan kepada bawahannya.
4.    Mencocokkan tingkat stock yng tertera dalam kartu meja dengan yang ada pada kartu gudang.
5.    Mengajukan permintaan penambahan stock kepada direktur utama. Menjamin kerjasama yang konstruktif dengan bawahan, atasan, rekan kerja dan pihak luar yang relevan.
 Job spek :1.     Memiliki jiwa kepemimpinan
2.     Memiliki bahasa yang baik
3.     Memiliki pengalaman di bidang penjualan atau logistik
4.    
Bisa melakukan pekerjaan yang menguntungkan bagi perusahaan

pengertian job desk & job spek (direksi personalia)

Nama : Lingga Sari Putri

Kelas : 3PA13

NPM : 16514093


Pengertian job desk :

a.       Job descripsion (uraian jabatan) menurut Suswanto (2002:128) adalah rincian pekerjaan yang berisi informasi menyeluruh tentang tugas/ kewajiban, tanggung jawab, dan kondisi-kondisi yang di perlukan apabila pekerjaan tersebut dikerjakan.
b.      Job spesification (spesifikasi jabatan) menurut Nitisemito (1980:26) merupakan suatu informasi tentang syarat-syarat yang diperlukan bagi setiap karyawan agar dapat memangku suatu jabatan dengan baik.
 

1.      JOB DESK DIREKSI PERSONALIA
untuk menjalankan job desk seorang HRD harus memenuhi beberapa kriteria berikut ini:Ø  Bertanggung jawab dan bisa mengelola perusahaan
Ø  Memiliki jiwa kepemimpianan yang baik
Ø  Bertanggung jawab dalam hal yang berhubungan dengan karyawan
Ø  Memiliki kemampuan berkomunikasi yang baik
Ø  Dapat menterjemahkan strategi perusahaan dalam bentuk kebijakan HR yang tepat.
Ø  Dapat mengelola perubahan-perubahan yang terjadi di perusahaan secara efektif.
Ø  Seorang HRD harus memiliki business knowledge yang baik.
Ø  Seorang HRD harus memiliki kemampuan dapat mempengaruhi dan memahami orang lain.
Ø  Memiliki kemampuan khusus, seperti dapat mengoperasikan alat tes psikologi, memahami undang-undang ketenagakerjaan, sistem penggajian dll.
Ø  Memiliki pengetahuan mengenai prosedur dan proses rekrutmen.
 

2. JOB SPEC DIREKSI PERSONALIAØ  Merupakan kegiatan untuk meneliti dan mengumpulkan informasi mengenai jenis kegiatan yang akan dilakukan, tempat, lingkungan yang diperlukan dan alasan pekerjaan tersebut dilakukan dan bagaimana melaksanakan pekerjaan tersebut. Penelitian ini akan menghasilkan spesifikasi jabatan dan deskripsi jabatan.
Ø  Spesifikasi jabatan adalah uraian mengenai batas persyaratan minimum pegawai yang dapat menduduki jabatan tertentu agar bekerja efektif dan efisien.

sumber :https://imansantoso5699.wordpress.com/2011/05/09/perbedaan-job-description-job-analysis-dan-job-specification-serta-beberapa-contohnya/